Jaga Ketahanan Energi Nasional, PHE Bukukan Produksi Minyak 553,67 Ribu Barel Per Hari Pada Januari 2025
Jakarta, 07 Maret 2025 – PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina berkomitmen dalam menjaga ketahanan energi dan memastikan ketersediaan energi nasional melalui peningkatan produksi minyak dan gas