Januari 22, 2026
Nasional

Konsisten Lakukan Pemberdayaan Masyarakat, Kilang Kasim Raih Penghargaan Bronze Winner PRIA Awards

Kasim- 28/02/25 PT Kilang Pertamina Internasional Refinery Unit VII kembali menorehkan prestasi dengan mendapatkan penghargaan Bronze Winner kategori Program Komunikasi Social Responsibility Sub Kategori Community Based Development melalui program Mama.

Selengkapnya